Iklan dempo dalam berita

Ini 3 Cara Menyimpan Daging Kurban di Kulkas, Agar Awet dan Segar Tahan Lama

Ini 3 Cara Menyimpan Daging Kurban di Kulkas, Agar Awet dan Segar Tahan Lama

cara menyimpan daging kurban di kulkas--Foto: ist

Rentang suhu ideal untuk menyimpan daging adalah antara dua hingga lima derajat Celcius.

Selain itu, penting untuk tidak mencampur daging dengan makanan olahan lain di dalam kulkas. 

Disarankan untuk menggunakan wadah khusus untuk menyimpan daging guna mencegah kontaminasi dari bakteri lain.

Daging sapi dan kambing biasanya dapat bertahan selama tiga hingga lima hari jika disimpan dengan benar dalam kulkas. 

Namun, disarankan untuk tidak menyimpannya terlalu lama agar tetap dalam kondisi yang baik dan segar saat dikonsumsi.

BACA JUGA:Hukum Kebiasaan Masyarakat Masak Daging Kurban untuk Panitia dan Dimakan Bersama-sama, Bolehkah?

Nah itulah beberapa cara menyimpan daging kurban di kulkas, agar awet dan segar tahan lama.

 

(Novan)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: