Iklan dempo dalam berita

9 Hobi Ini Bisa Menghasilkan Banyak Uang jika Memanfaatkan Teknologi

9 Hobi Ini Bisa Menghasilkan Banyak Uang jika Memanfaatkan Teknologi

9 hobi yang bisa menghasilkan uang jika memanfaatkan teknologi--

NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM – Dunia maya memiliki magnet yang luar biasa. Saat ini lebih dari 213 juta pengguna internet di Indonesia.

Dari catatan tersebut, masyarakat telah menghabiskan lebih dari 5 jam per hari dalam mengonsumsi konten atau berkomunikasi.

Seiring dengan kenaikan jumlah pengguna internet, tren ini diprediksi akan terus berkembang dan akan mencapai 265 juta pengguna pada tahun 2028.

Tak heran jika ekosistem terbuka seluler yang diciptakan oleh Google Play dan Android telah menciptakan lapangan kerja, di sektor aplikasi dan pekerja lepas di Indonesia. Bahkan mendukung sekitar 162 ribu pekerjaan termasuk pekerjaan langsung atau tidak langsung dan pekerjaan tambahan.

BACA JUGA:Ini 7 Sepatu Sepak Bola Terbaik Sepanjang Masa, Ada yang Pernah Dipakai David Beckham

Maka dari itu, jika Anda memiliki hobi bermain HP sebaiknya manfaatkan dengan tepat kesempatan ini, karena dari hobi itu Anda sudah bisa mendatangkan uang.

Lantas apa saja hobi yang bisa menghasilkan uang lewat teknologi? Berikut simak ulasannya:

- Hobi main sosmed

Meski terdengar aneh, tapi memainkan sosial media atau sosmed ini memang sudah menjadi hobi yang menghasilkan uang sekarang ini. 

Seiring era mobile first, banyak perusahaan menggunakan internet untuk menjalankan bisnisnya.

Nah, saat inilah kesempatan emas bagi Anda yang hobi banget main sosmed karena akan sangat berguna. 

Jika ditekuni Anda bisa dibayar hanya dengan melakukan promosi lewat sosmed milik Anda dan akan dibayar untuk menjalankan sosmed milik suatu perusahaan.

BACA JUGA:Mungkinkah Ini Modus Fitri, Sebelum Kabur Dia Minta Dibelikan Bakso dengan Mustofa

-  Hobi masak dan makan enak

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: