Bunga 3%, Ini Tabel Angsuran KUR Mandiri 2024 Rp10 Juta Jangka Waktu hingga 60 Bulan

Kamis 11-01-2024,19:53 WIB
Reporter : Nutri Septiana
Editor : Agus Faizar

NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM – Sebagai salah satu bank penyalur KUR, Bank Mandiri menawarkan berbagai jenis pinjaman. Salah satunya KUR Mikro dengan plafon hingga Rp10 juta dengan bunga 3%, Ini tabel angsuran KUR Mandiri 2024 Rp10 juta jangka waktu hingga 60 Bulan.

BACA JUGA: KUR BNI 2024 Melalui E-Form dan Pelaku UMKM Bisa Dapat Modal Rp10 juta dengan Angsuran Kurang dari Rp200 ribu

Perlu diketahui, Kredit Usaha Rakyat (KUR) merupakan program Pemerintah untuk membantu para pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) dalam mengembangkan usahanya.  Untuk besaran bunga pinjaman KUR Mandiri 2024 jenis KUR Mikro sebesar 3% per tahun untuk pinjaman maksimal Rp10 juta. 

BACA JUGA:Cukup Pakai KTP, KUR Mandiri 2024 Cair Rp500 Juta Cicilan 1 Jutaan, Ini Syarat dan Tabel Angsuran

Sedangkan pinjaman di atas Rp10 juta, bunganya sebesar 6% per tahun. Jangka waktu pinjaman bisa dipilih mulai dari 12 bulan hingga 60 bulan.

BACA JUGA:Pemilik KTP Status Ini Bisa Dapat Pinjaman KUR BRI 2024, Ini Rincian Tabel Angsuran Kredit Rp 85 Juta

Berikut ini tabel angsuran KUR Mandiri 2024 untuk pinjaman Rp10 juta:

Jangka Waktu, Angsuran Bulanan 

1. 12 bulan: Rp860.664 

2. 24 bulan: Rp443.206 

3. 36 bulan: Rp304.219 

4. 48 bulan: Rp234.850 

5. 60 bulan: Rp193.328

BACA JUGA:Layanan eForm KUR BCA 2024 hanya Bisa Cair Jika Pinjam Segini, Cek Tabel Angsuran Pinjaman Plafon Rp 120 Juta

Adapun 3 jenis KUR Mandiri yang bisa Anda ajukan untuk mendapatkan pinjaman modal kerja, modal untuk TKI, dan investasi:

Kategori :