Ini Jalur dan Jadwal Pendaftaran PPDB Sumbar 2024 Jenjang SMA, SMK dan SLB

Rabu 12-06-2024,09:09 WIB
Reporter : novan alqadri
Editor : ahmad afandi

Untuk pendaftaran jenjang SLB, akan dibuka pada tanggal 24 Juni 2024.

Sedangkan untuk pengumuman dan pendaftaran ulang, akan menyesuaikan dengan sekolah masing-masing.

Itulah jadwal lengkap PPDB 2024 Sumatera Barat untuk jenjang SMA, SMK dan SLB.

Informasi lebih lanjut, Topers bisa mengunjungi situs resmi Dinas Pendidikan Sumatera Barat.

Semoga informasi ini bermanfaat.

SMA Terbaik di Sumatera Barat

Sekolah-sekolah ini dikenal dengan prestasi akademik yang luar biasa, lingkungan belajar yang kondusif, serta berbagai program ekstrakurikuler yang mendukung pengembangan diri siswa.

BACA JUGA:Ini Jadwal PPDB 2024 SD SMP SMA/SMK di Kalsel, Berikut Cara Daftarnya

Semoga daftar ini dapat membantu para siswa dan orang tua dalam membuat keputusan yang tepat untuk masa depan pendidikan.

1. SMAN 1 SUMATERA BARAT: Menduduki peringkat nasional ke-62 dengan nilai UTBK 589,803.

2. SMAN 1 PADANG: Berada di peringkat nasional ke-75 dengan nilai UTBK 584,853.

3. SMAN 1 PADANG PANJANG: Mendapat peringkat nasional ke-82 dengan nilai UTBK 583,940.

4. SMAN 1 BUKITTINGGI: Duduk di peringkat nasional ke-138 dengan nilai UTBK 568,426.

5. SMA NEGERI AGAM CENDEKIA: Meraih peringkat nasional ke-147 dengan nilai UTBK 567,106.

6. SMAN 10 PADANG: Mendapatkan peringkat nasional ke-156 dengan nilai UTBK 565,617.

7. SMAN 3 BATU SANGKAR: Berada di peringkat nasional ke-286 dengan nilai UTBK 548,671.

Kategori :